Total Tayangan Halaman

DAIHATSU AYLA ECO DRIVING

DAIHATSU AYLA ECO DRIVING

ECO DRIVING CHALLENGE untuk CUSTOMER


Kategori : Customer
Waktu Pelaksanaan : Periode 1 = 18 - 30 November 2013
Periode 2 = 1 - 31 Desember 2013
Periode 3 = 1 - 31 Januari 2014
Periode 4 = 1 – 28 February 2014
Lokasi : Rute masing-masing Outlet

  1.  Acara ini adalah Eco Driving Challenge yang ditujukan untuk Seluruh Customer Daihatsu atau Prospect Astra Daihatsu Ayla.
  2. Eco Driving Challenge menggunakan unit test drive yang tersedia di outlet.
  3. Eco Driving Challenge untuk Customer terbagi untuk 2 tipe kendaraan : Manual (MT) dan Automatic (AT) (sesuai dengan ketersediaan unit test drive di outlet.
    Misal : Jika Outlet hanya memiliki 1 (satu) unit Test Car, tipe MT, maka Eco Driving Challenge untuk Outlet tersebut hanya khusus untuk tipe MT.
  4. Kontestan Eco Driving Challenge untuk Customer adalah :
    • Seluruh Customer Daihatsu ataupun Prospect Astra Daihatsu Ayla yang bersedia mengikuti kegiatan ini sesuai dengan metode yang ditentukan.
    • Bisa mengemudi dengan baik untuk kendaraan dengan jenis transmisi Manual (MT) atau Automatic (AT).
    • Memiliki SIM A aktif. 
    • Telah mendapat penjelasan 4 easy steps (ketentuan eco driving)
  5. Alur Proses Pelaksanaan Eco Driving Challenge untuk Customer :

    • Waktu Pelaksanaan disesuaikan dengan Jadwal Customer dan Ketersediaan Unit Test Drive Ayla di masing-masing outlet
    • Mekanisme Eco Driving Challenge
      Eco Driving Challenge dilakukan 2 putaran
      1. Putaran pertama adalah tes rute dan percobaan (hasil perhitungan BBM dan waktu tidak dicatat)
      2. Putaran kedua adalah sesi kompetisi (hasil perhitungan BBM dan waktu dicatat)
    • PENTING: 1 (Satu) Customer Hanya Diperbolehkan Mengikuti 1 (Satu) Jenis Kompetisi (MT/AT) dan 1 (Satu) kali kesempatan melakukan kompetisi.
    • Pada saat pelaksanaan, Customer Harus Didampingi oleh seorang Eco Master (salesman)
  6. Ketentuan Pemenang
    • Pemenang Eco Driving Challenge adalah 1 orang Customer dengan hasil konsumsi BBM dan waktu terbaik untuk kategori MT dan AT (jika di outlet tersedia unit AT)
      misal:
      1. Outlet A hanya memiliki 1 unit test drive MT, maka pemenang kompetisi hanya 1 orang dari kategori MT
      2. Outlet B memiliki 2 unit test drive MT dan AT, maka pemenang kompetisi ada 2 orang, yaitu 1 orang untuk kategori MT dan 1 orang untuk kategori AT
         
    • Akhir periode kompetisi pada 28 February 2014, Outlet harus menentukan 1 pemenang dari masing-masing kategori (MT/AT) untuk diikutkan dalam kompetisi level area :
      1. Jika Outlet memiliki 1 jenis kendaraan (MT/AT), maka Pemenang yang akan maju ke area ada 1 orang.
      2. Jika Outlet memiliki 2 jenis kendaraan (MT dan AT), maka Pemenang yang akan maju ke area ada 2 orang.
      3. Pemenang Bulanan yang akan maju ke Level Area adalah Pemenang outlet dengan nilai tertinggi akumulasi 3 bulan
        misal :
      4. Kompetisi Outlet
        Pemenangnya diambil 1 peserta terbaik kategori MT/AT (tergantung ketersediaan unit di masing-masing outlet).
        Hadiah pemenang outlet terbaik : Masing-masing Pemenang Bulanan (1 atau 2 orang/outlet/bulan) akan mendapatkan voucher belanja sebesar @Rp 500.000,-  (indomaret/alfamart/yang sejenisnya)
      5. Kompetisi Area
        Eco Driving Challenge untuk Customer level Area akan diadakan pada bulan Maret 2014 (tanggal menyusul) dengan kuota pemenang sebanyak 3 orang dari masing-masing AREA.
        Kuota Pemenang kompetisi Area yaitu :
        • Ayla tipe MT = 2 orang Pemenang
        • Ayla tipe AT = 1 orang Pemenang untuk 
        Hadiah pemenang area: Masing-masing pemenang akan mendapatkan hadiah @ TV LED 32'.
      6. Kompetisi Nasional
        Bagi Pemenang Eco Driving Level Area yang akan melanjutkan kompetisi ke Level Nasional, maka persyaratannya adalah Pemenang tersebut WAJIB memiliki SPK/DO Ayla Valid atau merupakan Pemilik Astra Daihatsu Ayla. Apabila tidak memenuhi persyaratan tersebut, maka Pemenang Area tersebut Tidak Berhak ikut serta dalam kompetisi nasional.
        Hadiah Pemenang Nasional :
      7. Kategori AT
        Juara 1: Ayla type D+
        Juara 2 : Sepeda Motor
        Juara 3 : Samsung Galaxy S4
         Kategori MT
        Juara 1: Ayla type D+
        Juara 2 : Sepeda Motor
        Juara 3 : Samsung Galaxy S4
     

DAIHATSU JAKARTA

DAIHATSU JAKARTA